Liburan Gratis : Dreams Beyond Borders

oriflame loyalty program

Hello, Travelers!
Dreams Beyond Borders merupakan Oriflame Loyalty Program dengan hadiah satu buah paket perjalanan gratis senilai Rp28juta dari Oriflame untuk member yang memenuhi kualifikasi. Ada tiga paket perjalanan yang ditawarkan dan pemenang dapat memilih salah satunya. Perjalanan keberangkatan antara bulan November 2014 sampai dengan Mei 2015. Paket perjalanan tersebut adalah sbb :

UMROH 
(9 hari 8 malam)
• MADINAH • MAKKAH

MADINAH
  • Ziarah Masjid Nabawi : Shalat sunnat di Raudah – salah satu “taman surga” yang ada di muka bumi
  • Menyambangi makam Rasulullah SAW dan makam 2 sahabat Baginda Rasulullah
  • Itikaf di Mesjid Nabawi
  • Masjid Quba : Masjid pertama yang dibangun oleh Rasulullah SAW ketika beliau hijrah ke kota Madinah
  • Situs peperangan Uhud dengan panorama Gunung Uhud yang kemerahan – kelak gunung ini akan menjadi salah satu penghias di surga
  • Mesjid Qiblatain : Monumental tempat turunnya perintah berganti arah kiblat
  • Melintasi situs peperangan Khandaq: Perkebunan Kurma dengan sajian beragam kurma, kacang, kismis dan coklat penggugah selera
  • Persiapan Umroh : Mandi ihram , menuju Masjid Bi’ir Ali untuk melaksanakan miqat (niat umrah)
MAKKAH
  • Melakukan Thawaf-Sa’i / Umroh
  • Memperbanyak ibadah di Masjidil Haram
  • Jabal Tsur : Sebuah gunung yang dipuncaknya terdapat gua persembunyian Rasulullah SAW ketika beliau akan hijrah ke Madinah
  • Napaktilas perjalanan ibadah haji ke Padang Arafah, Muzdalifah dan Mina, melintasi Jabal Nur- tempat turunnya surat Al Alaq ayat 1-5
  • Masjid Jiranah : Miqat bagi para jamaah yang ingin melaksanakan ibadah umrah sunnah

TURKI
(9 hari 8 malam)
• ISTANBUL • PRINCE ISLAND • BURSA 
• PAMUKALLE • CAPPADOCIA • ANKARA • BOLU

ISTANBUL
  • Hagia Sophia : Gereja Bizantium yang merupakan salah satu karya arsitektur terbaik dan terbesar seni di dunia
  • Masjid Biru : Salah satu masjid terbesar Istanbul dari arsitektur abad ke-17
  • Hippodrome : Sebuah tempat yang pada zaman dahulu dipergunakan untuk kegiatan olahraga dan politik 
KONSTANTINOPEL
  • Bosphorus Cruise: Berlayar melewati selat yang membelah dua benua, Eropa dan Asia
  • Spice Bazaar : Pasar tradisional Turki yang menyajikan berbagai rempah-rempah
PRINCESS ISLAND
  • Melihat rumah-rumah kayu tradisional dan menikmati panorama dari Kepulauan ini, juga naik kereta kuda melalui jalan-jalan sempit dan melihat rumah modern orang Turki.
BURSA
  • Topkappi : Museum dimana terdapat peninggalan Nabi Musa AS berupa tongkat dan barang-barang peninggalan Nabi Muhammad SAW
  • Grand Bazaar : Lebih dari 1000 kios terdapat di tempat ini, yang menjual berbagai macam suvenir khas Turki
  • Desa Cumalikizik : Desa tradisional di bawah lereng Uludag Mountain , dengan pengaturan pedesaan yang indah
  • Masjid Hijau : Masjid Agung – terkenal dengan kaligrafi di temboknya dan mengunjungi Grand Tomb
PAMUKALLE
  • Effesus House Virgin Marie : tempat pengasingan Bunda Maria
CAPPADOCIA
  • Tempat keramik , toko Jaket dan Valley Bird
ANKARA
  • Salt Lake
BOLU
  • Selain terkenal dengan makanan – makanan lezat dan berkontribusi besar kepada kuliner Turki, Bolu juga memiliki peringkat sebagai kota yang memukau para turis dengan keindahan alamnya.

KOREA
(8 hari 7 malam)
• HONGKONG• SEOUL • EVERLAND
• JEJU • MT. SORAK • NAMI ISLAND

JEJU
  • Yongduam Head Rock : Bebatuan tepi pantai, tempat popular bagi pasangan. Banyak terdapat cafĂ©, bar dan restoran sambil menikmati pemandangan laut yang indah
  • Seongsan Sunrise Peak : Terletak di puncak gunung, pemandangan matahari terbit dari kawah yang terdapat di Seongsan sangan menakjubkan
  • Seongeup Folk Village : Kota kecil yang menyimpan banyak kebudayaan seperti kuil, kantor pemerintah kuno, reruntuhan, dsb
  • Trick Art Museum : Mempertunjukkan seni ilusi mata. Pameran di sini terdiri dari 7 tema: Zona Parodi, Hewan, Dinosaurus, Akuarium, Mesir, Sihir dan Ilusi.
  • Trick Art Museum, Mysterious Road Dan Teddy Bear Museum
  • Nanta Show
EVERLAND
  • Kimchi School dan memakai pakaian tradisional Korea Hanbok
NAMI ISLAND
  • Lokasi shooting film Winter Sonata yang menakjubkan
SEOUL
  • Gyeongbok Palace : Komplek bangunan istana raja
  • National Folk Museum : Melihat barang-barang kuno yang terdapat di dalam lingkungan istana
  • Chongcha Store : Supermarket khusus makanan & souvenir khas Korea
  • Seoul Tower
  • Dongdaemun Market
  • Ginseng Center
  • The Blue House
  • Amethyst Showcase
  • Duty Free Shop
  • Myeongdong Street
Mt. SORAK
  • Mt. Sorak merupakan salah satu area pelestarian alam terindah di Korea. Semua pemandangan terindah dapat dinikmati di sini, mulai dari sungai Ingyecheon dan Baekdamcheon, candi Baekdaksa dan air terjun Daeseung setinggi 88m. Selain itu dari puncak Daecheong dapat melihat pemandangan menakjubkan dari jajaran pegunungan di sekitarnya.
HONG KONG
  • Victoria Peak
  • Madame Tussaud (patung lilin)
  • Aberdeen Fishing Village
  • Repulse Bay
  • Avenue of the star 
  • Chocolate shop 
  • Sky 100 
  • Ladies Market

Comments